Kamar Standar Akses Kebun

Kamar Standar Akses Kebun

Kolam renang yang menyegarkan terletak hanya beberapa langkah dari teras pribadi Anda.

Bertempat di lantai dasar, kamar ini dilengkapi dengan teras pribadi dan kursi malas, serta akses mudah ke kolam renang dan taman kami yang indah. Dengan cahaya natural dari balkon pribadi yang dilengkapi dengan kursi malas, kamar ini memiliki desain eklektik dan kamar mandi mewah bergaya spa.

Fasilitas Kamar:

Ukuran Pilihan RanjangPemandangan
50 m22 Single atau 1 KingKebun

 


Fitur
  • Balkon pribadi dengan kursi malas
  • Ruang khusus tata rias dan pakaian
  • Amenitas harian untuk anak-anak
  • Minibar orisinal Punch & Munch (makanan & minuman ringan)

Kamar Mandi
  • Dengan desain mewah bergaya spa
  • Toilet terpisah dari area mandi rain shower
Teknologi
  • Mesin espresso
  • Juicer manual
  • Televisi 43 inchi HD Internet Protocol yang interaktif
  • Akses WiFi gratis di setiap sudut resor

 -

Kapasitas maksimum untuk Kamar Standar adalah dua (2) orang dewasa dengan satu (1) anak di bawah 12 tahun menggunakan tempat tidur yang ada atau dengan tempat tidur tambahan. Maksimal tiga (3) orang dewasa dapat diakomodasi dengan tempat tidur tambahan. Kamar Standar hanya dapat menampung satu (1) tempat tidur tambahan atau satu (1) tempat tidur bayi. Tempat tidur bayi gratis untuk anak-anak di bawah dua (2) tahun. Tempat tidur tambahan dikenakan biaya.

Kepada para tamu, setiap setahun sekali umat Hindu Bali merayakan tahun baru penanggalan Saka dengan Hari Nyepi pada tanggal 22 Maret 2023. Selama 24 jam penuh, pulau akan terhenti di mana tidak ada kegiatan yang diizinkan. Silakan pelajari lebih lanjut tentang Hari Nyepi dengan mengunjungi halaman di bawah ini:

KETENTUAN HARI NYEPI

Next Room

Next Room

Kamar Standar Pemandangan Laut Sebagian

Rasakan hembusan angin laut Seminyak yang sejuk di balkon pribadi Anda dari kamar seluas 50 meter persegi.

Suite Satu Ranjang King Pemandangan Kebun

Rumah liburan seluas 69 m2 di mana seni berkelas berpadu dengan pemandangan kebun.

Suite Satu Ranjang King Akses Kebun

Rumah liburan seluas 69 m2 di mana seni berkelas berpadu akses langsung ke kebun hotel.

Suite Satu Ranjang King Pemandangan Laut Sebagian

Rumah liburan seluas 69 m2 di mana seni berkelas berpadu dengan pemandangan laut yang cantik.

Suite Premium dengan Satu Ranjang King

Liburan penuh gaya dalam suite seluas 107 meter persegi dengan pemandangan dataran resor dan gelimang samudra sejauh mata memandang.

Suite Dua Kamar

Akomodasi tepat untuk keluarga

Suite Premium Sagar Satu Ranjang King

Liburan di Pantai Seminyak yang dinamis dalam luas ruangan 115 m2 hanya satu lemparan batu saja dari Bar Sugarsand tepi pantai

SATU KAMAR VILLA DENGAN KOLAM RENANG

Ruang luas dengan privasi yang terjaga lengkap dengan kolam pribadi dan 24 jam Pemandu Kawasan

VILA DUA KAMAR DENGAN KOLAM RENANG

Tempat liburan tropis lengkap dengan ruangan luar yang luas dan Pemandu Kawasan yang menemani selama 24 jam

Kamar Standar

Oase tersembunyi seluas 50 meter persegi  yang memadukan pengalaman lokal, atmosfer tenang dan pemandangan indah

Kamar Standar Pemandangan Kebun

Rumah liburan seluas 50m persegi yang sempurna, berlokasi di lantai atas dengan pemandangan kebun yang menawan.